INDEKS KAMI (KEAMANAN INFORMASI)
Syllabus
Class Type : Workshop
Duration : 2 Days
(09.00 – 16.00)
Venue & Price : Click Here ,
Registration : Click Here (Save up to 20% for Early Bird Registration !)
What is ?
Indeks KAMI merupakan suatu aplikasi untuk mengevaluasi
tingkat kematangan, tingkat kelengkapan penerapan SNI ISO/IEC 27001:2009 serta
peta area tata kelola Sistem Manajemen
Keamanan informasi (SMKI) di
suatu instansi pemerintahan.
Evaluasi dilakukan terhadap beberapa area target penerapan
keamanan informasi dengan ruang lingkup pembahasan yang juga memenuhi semua
aspek keamanan yang didefinisikan oleh standar SNI ISO/IEC 27001:2009, yaitu :
1. Tata Kelola Keamanan Informasi
2. Pengelolaan Risiko Keamanan
Informasi
3. Kerangka Kerja Keamanan Informasi
4. Pengelolaan Aset informasi
5. Teknologi dan Keamanan Informasi
6. Peran TIK
Training Include :
Audit internal SMKI dengan
Aplikasi INDEKS KAMI
Luaran Kajian
Peningkatan berkelanjutan
Tindakan korektif
Tindakan pencegahan
Participants
: IT Manager, IT Supervisor, Kabag IT,
Kominfo Staff, Senior Manager,Direktur
Speaker :
Purnama Academy Trainer
#indekskami #training #silabus #pelatihan #jakarta #bandung #bali #jadwaltraining
0 comments:
Post a Comment
Terima kasih telah mengunjungi halaman website kami, Jika ada pertanyaan terkait informasi di Atas silahkan isi Comment Box di bawah ini, Tim kami akan merespon komentar/ pertanyaan Anda paling lambat 2 x 24 Jam
Untuk respon cepat silahkan hubungi 0838-0838-0001 (Call/Whatsapp)
Regards,
Management,
www.purnamaacademy.com